Proyek Kelistrikan PLN 2015-2019


Program pembangunan ketenagalistrikan PLN tahun 2015 - 2019 meliputi pengembangan pembangkit jaringan transmisi dan GI dan jaringan distribusi. Pengembangan tersebut untuk memenuhi pertumbuhan ekonomi 6,7%, pertumbuhan kebutuhan listrik 8,8% dan rasio elektrifikasi 97% pada 2019. Program ini merupakan bagian dari rencana pengembangan ketenaglistrikan 10 tahun ke depan.

Pembangunan Pembangkit Tahun 2015 - 2019

Tambahan pembangkit baru yang diperlukan untuk 5 tahun ke depan sebesar 35 GW tidak termasuk
yang sedang dalam tahap konstruksi sebesar 6,6 GW, seperti terlihat dalam Tabel 1 dibawah ini

Tabel 1. Kebutuhan Tambahan Pembangkit Tahun 2015 - 2019 (MW)



Pembangkit PLN


Tahun

Total Lokasi
Total Kapasitas (MW)
2015
26
2.658
2016
40
2.348
2017
43
4.830
2018
30
3.777
2019
17
4.414
TOTAL
156
18.027
Pembangkit IPP




Tahun

Total Lokasi
Total Kapasitas (MW)
2015
26
2.658
2016
40
2.348
2017
43
4.830
2018
30
3.777
2019
17
4.414
TOTAL
156
18.027


Berdasarkan tabel  di atas sebesar 6,6 GW dalam tahap konstruksi, 17 GW telah committed dan 18,7GW dalam tahap rencana seperti terlihat dalam Tabel 2

Tabel 2. Kebutuhan Tambahan Pembangkit Berdasarkan Status Proyek
MW


Pengembang
2015
2016
2017
2018
2019
Total
Tahap Konstruksi
PLN
2.308
784
339
562
200
4.193
IPP
1.471
971
286
41
55
2.824
Sub-Total
3.779
1.755
625
603
255
7.017
Committed
PLN
-
454
2.090
575
2.539
5.658
IPP
3
78
563
5.048
5.737
11.429
Sub-Total
3
532
2.653
5.623
8.276
17.087
Tahap Rencana
PLN
-
1.610
2.251
2.640
1.675
8.175
IPP
-
315
861
372
9.113
10.661
Sub-Total
-
1.925
3.112
3.011
10.788
18.836
TOTAL
3.782
4.212
6.389
9.237
19.319
42.940

Pembangunan Jaringan Transmisi dan GI Tahun 2015 - 2019

Tambahan jaringan transmisi yang diperlukan untuk 5 tahun ke depan sebesar 45 ribu kms dan tambahan GI sebesar 109 ribu MVA. Detail pengembangan transmisi dan GI dapat dilihat dalam Tabel 3 dan Tabel 4.



Tabel 3 Pengembangan Transmisi Tahun 2015 - 2019




Tabel 4. Pengembangan GI Tahun 2015 - 2019




Pembangunan Jaringan Distribusi Tahun 2015 - 2019

Tabel 5. Pengembangan Jaringan Distribusi Tahun 2015 - 2019



Tambahan jaringan distribusi yang diperlukan untuk 5 tahun ke depan meliputi JTM sebesar 82 ribu
kms, gardu distribusi 21 ribu MVA dan tambahan pelanggan 13.794 ribu. Detail pengembangan jaringan dapat dilihat dalam Tabel 5.

Dukungan Pemerintah untuk Program Percepatan Pembangunan Pembangkit 35 GW

Keberhasilan program 35 GW untuk 5 tahun ke depan membutuhkan dukungan Pemerintah dalam
hal sebagai berikut:

1. Mempermudah dan mempercepat persetujuan SLA dan PKLN.
2. Menyetujui direct loan dari bank pembangunan internasional ke PLN dengan jaminan pemerintah.
3. Melanjutkan proyek kelistrikan tahun jamak melalui APBN.
4. Merencanakan tambahan modal ke PLN untuk menambah kapasitas investasi.
5. Menyetujui tambahan alokasi gas dan LNG untuk PLN.
6. Memberi dispensasi izin kehutanan (memberikan izin bekerja di hutan sambil menyelesaikan
Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan).
7. Menetapkan Perhutani sebagai penerima kuasa dari pengguna hutan untuk membeli lahan
pengganti hutan dan menghutankannya.
8. Menerbitkan izin jetty secara otomatis apabila Pemda sudah menerbitkan izin lokasi/izin penetapan
lokasi.
9. Menyederhanakan perizinan terkait dengan kelistrikan (ada 52 izin/ rekomendasi/pertimbangan
teknis).
10. Membentuk Tim Pengadaan Tanah khusus program 35 GW.

bel 6.. Kebutuhan Tambahan Pembangkit Total Indonesia (MW)

Tahun
2015
2016
2017
2018
2019
2020
2021
2022
2023
2024
Jumlah
PLN











PLTU
1.883
650
299
1.114
2.735
550
-
-
-
-
7.231
PLTP
-
-
-
10
70
55
20
-
-
210
365
PLTGU
-
450
2.930
2.300
650
-
-
-
-
-
6.330
PLTG
400
1.784
1.430
240
-
73
65
-
-
-
3.992
PLTD
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
PLTM
5
1
11
24
15
9
-
-
-
-
65
PLTA
20
-
-
88
284
138
293
363
520
650
2.356
PS
-
-
-
-
1.040
-
-
-
-
-
1.040
PLT Lain
-
-
3
-
-
-
1
-
-
-
4
JUMLAH
2.308
2.885
4.673
3.776
4.794
825
379
363
520
860
21.382
IPP










-
PLTU
1.400
849
193
2.954
13.762
2.450
1.200
200
500
530
24.038
PLTP
30
85
240
310
415
1.092
635
420
460
748
4.435
PLTGU
-
300
775
1.760
-
-
-
-
-
-
2.835
PLTG
-
20
80
234
100
-
41
-
-
-
475
PLTD
-
-
10
-
-
-
-
-
-
-
10
PLTM
45
28
365
126
116
145
-
-
-
-
824
PLTA
-
45
47
77
73
225
328
1.025
333
693
2.844
PS
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
PLT Lain
-
-
7
-
60
1
-
-
-
-
68
JUMLAH
1.475
1.327
1.716
5.461
14.526
3.912
2.204
1.645
1.293
1.971
35.528
Unallocated










-
PLTU
-
-
-
-
-
125
1.460
1.835
3.775
3.625
10.820
PLTP
-
-
-
-
-
-
5
10
-
-
15
PLTGU
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
PLTG
-
-
-
-
-
58
188
165
30
125
566
PLTD
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
PLTM
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
PLTA
-
-
-
-
-
159
83
149
79
753
1.222
PS
-
-
-
-
-
-
-
450
450
-
900
PLT Lain
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
JUMLAH
-
-
-
-
-
342
1.736
2.609
4.334
4.503
13.523
Total










-
PLTU
3.283
1.499
492
4.068
16.497
3.125
2.660
2.035
4.275
4.155
42.089
PLTP
30
85
240
320
485
1.147
660
430
460
958
4.815
PLTGU
-
750
3.705
4.060
650
-
-
-
-
-
9.165
PLTG
400
1.804
1.510
474
100
131
294
165
30
125
5.033
PLTD
-
-
10
-
-
-
-
-
-
-
10
PLTM
50
29
375
150
130
154
-
-
-
-
889
PLTA
20
45
47
165
357
522
703
1.537
931
2.095
6.421
PS
-
-
-
-
1.040
-
-
450
450
-
1.940
PLT Lain
-
-
10
-
60
1
1
-
-
-
72
JUMLAH
3.782
4.212
6.389
9.237
19.319
5.079
4.318
4.617
6.146
7.333
70.433



Sumber : RUPTL PLN 2015-2024

Comments